Hari ini kita membuka sebuah kegiatan yang sangat istimewa, yaitu Pesantren Ramadhan. Kegiatan ini bukan hanya menjadi agenda rutin, tetapi merupakan sarana untuk meningkatkan keimanan, memperdalam pemahaman agama, dan melatih diri agar menjadi pribadi yang lebih baik, lebih sabar, dan lebih dekat dengan Allah SWT.


