Pada tanggal 17 Februari 2025
Hari terakhir bertugasnya pengurus OSIS SMKN 1 Batusangkar Periode 2024/2025. periode yang bisa dikatakan cukup singkat namun penuh dengan kenang-kenangan kebersamaan dalam membangun organisasi di sekolah ini. mungkin belum semua peran dan tugas yang mampu mereka selesaikan dengan sempurna . Namun percayalah mereka telah berusaha sekuat yang mereka bisa.

Kami ucapkan selamat purna tugas untuk lidya putri ningsih sebagai ketua OSIS Periode 2024/2025 beserta jajaran pengurus dan selamat atas dilantiknya Azilla Rahmanita sebagai ketua OSIS Periode 2025/2026 beserta jajaran Pengurusnya.
