Year: 2025
PERWAKILAN SISWA TKJ JUARA 2 LOMBA NETWORKING COMPETITION VI 2025
Siswa Yang bernama Jery dan ghifari merupakan siswa jurusan Teknik Komputer dan Jaringan yang mewakili sekolah untuk lomba networking competition VI 2025 dan didampingi oleh gurunya, lomba berlokasi di Pekanbaru dan alhamdulillah membawa pulang juara 2 Selain sebagai ajang kompetisi, Read more
ARI ARIANTO KURNIAWAN
Pada tanggal 1-4 Juli 2025 siswa SMKN 1 Batusangkar yaitu Ari Arianto kurniawan mendapatkan juara 3 Lomba Silat tingkat Sumatera Prestasi ini menjadi tonggak penting dalam memperkuat peran generasi muda Sumatera Barat dalam membawa nama baik daerah dan institusi ke Read more
SERTIJAB DAN PISAH SAMBUT KEPALA SMKN 1 BATUSANGKAR
Pada tanggal 10 Juni 2025 Acara ini menandai akhir dari masa jabatan kepala sekolah lama dan awal dari masa jabatan kepala sekolah baru, beserta semua tanggung jawab dan wewenang yang terkait Sertijab kepala sekolah bukan hanya sekadar seremonial, tetapi juga Read more
FADEL SISWA SMKN 1 BATUSANGKAR JUARA 2 LKS DIGITAL MARKETING
Pada tanggal 28 Mei 2025 Siswa bernama fadel jurusan Bisnis Ritel meraih juara 2 LKS digital marketing 2025 fadel membuktikan bahwa mimpi besar dapat diraih dengan kerja keras dan tekad yang kuat
KEGIATAN IN HOUSE TRAINING DENGAN DINAS PENDIDIKAN SUMBAR
Pada Tanggal 07 Mei 2025 Seluruh Guru dan Tendik mengikuti kegiatan in house training acara berjalan sampai sore dengan mendatangkan narasumber dari gtk dinas pendidikan sumatera barat sharing mengenai sertifikasi, PPPK, tenaga honorer, kesejahteraan guru dan tenaga kependidikan selain itu Read more
KEGIATAN IN HOUSE TRAINING (IHT)
Pada tanggal 06 Mei 2025 seluruh guru dan tendik SMKN 1 Batusangkar dengan materi pembelajaran mendalam ( deep Learning) Deep learning adalah teknologi revolusioner yang memungkinkan mesin belajar dari data mentah lewat jaringan saraf dalam. Ia unggul dalam menangani tugas Read more
Perpisahan Purna Tugas sebagai pengawas satuan pendidikan
Pada tanggal 28 April 2025 yaitu perpisahan purna tugas dengan pengawas satuan pendidikan yaitu ibu Yuyu Mulyati, S.Pt, M.Pd Semoga masa purna tugas ini menjadi awal dari perjalanan baru yang penuh makna, kebahagiaan, dan keberkahan.Semoga Allah SWT senantiasa memberikan kesehatan, Read more
PESANTREN RAMADHAN DENGAN TEMA BAHAYA ROKOK, NAPZA, DAN TAWURAN
Pada tanggal 14 Maret 2025 siswa SMKN 1 Batusangkar mengikuti kegiatan pesantren Ramadhan dengan tema ” Bahaya Rokok, Napza, dan Tawuran bersama Iptu Nazirman, SH Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pemahaman kepada peserta mengenai bahaya NAPZA, dampaknya terhadap Read more
SENAM DAN KEGIATAN MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN
Kegiatan diawali dengan senam bersama yang diikuti oleh seluruh siswa dan GTK SMKN 1 Batusangkar yang bertempat di lapangan sekolah kemudian diakhiri dengan bersalaman saling bermaafan untuk menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H selanjutnya Menyambut bulan suci ini, marilah kita Read more
KEGIATAN P5 DENGAN MATERI PUBLIC SPEAKING
Pada tanggal 18 Februari 2025 kelas X mengikuti kegiatan dengan materi public speaking Public speaking atau berbicara di depan umum merupakan salah satu keterampilan penting dalam kehidupan modern. Dalam dunia pendidikan, pekerjaan, maupun kehidupan sosial, kemampuan menyampaikan gagasan secara jelas, Read more
PELANTIKAN OSIS T.A 2025/2026 SMKN 1 BATUSANGKAR
Pada tanggal 17 Februari 2025 Hari terakhir bertugasnya pengurus OSIS SMKN 1 Batusangkar Periode 2024/2025. periode yang bisa dikatakan cukup singkat namun penuh dengan kenang-kenangan kebersamaan dalam membangun organisasi di sekolah ini. mungkin belum semua peran dan tugas yang mampu Read more
PEMBUKAAN PESANTREN RAMADHAN
Hari ini kita membuka sebuah kegiatan yang sangat istimewa, yaitu Pesantren Ramadhan. Kegiatan ini bukan hanya menjadi agenda rutin, tetapi merupakan sarana untuk meningkatkan keimanan, memperdalam pemahaman agama, dan melatih diri agar menjadi pribadi yang lebih baik, lebih sabar, dan Read more
